logo blog
Subscribe Gratis
Selamat Datang Di DAILY LIFE INTERNET MARKETING
Terima kasih atas kunjungan Anda di blog DAILY LIFE INTERNET MARKETING,
semoga apa yang saya share di sini bisa bermanfaat dan memberikan motivasi pada kita semua
untuk terus berkarya dan berbuat sesuatu yang bisa berguna untuk orang banyak.

Cara Memulihkan Akun Youtube Di Tangguhkan

Hello...Pembaca yang baik hati :)
Youtube adalah salah satu situs penyedia video, dengan adanya youtube anda bisa men upload karya karya video anda, namun apalah jika akun yang selama ini anda bangun dengan jerih payah anda sendiri di tangguhkan oleh google, kenapa? Mungkin anda yang tidak merasa melakukan hal blackhat bertanya - tanya.


Cara Memulihkan Akun Youtube Di Tangguhkan
Ilustrasi
Pengalaman yang saya alami kemaren menjadikan saya panik, karena bukan sekedar akun youtube yang di tangguhkan , bahkan semua akun yang terhubungan dengan google, sempat bingung, karena saya tidak melakukan tindakan atau hal hal yang melanggar kebijakan google, setelah mengajukan banding , allhamdulilah saya mendapatkan respon dari pihak google , akun saya terbuka , namun akun youtube yang sudah saya bangun tidak dapat di buka, di channel tertulis akun youtube saya di tangguhkan karena melanggar kebijakan youtube, okey saya mengerti mungkin ada kesalahan lain yang perlu di perbaiki..

Tim youtube pun mengirimkan email sebagai berikut.., saya pun mulai pelajari kebijakan sampai cara mengajukan banding agar akun youtube saya dapat di pulihkan karena kesalahan tidak sengaja..
Cara Memulihkan Akun Youtube Yang Di Tangguhkan
Email suspen akun dari youtube
Berikut pengajuan banding untuk akun youtube anda, saya isi dengan sebenarnya , alasan pengajuan banding yang di isi dengan sebenarnya..

(maaf screenshot tidak sempat saya ambil)

Setelah semua dah di selesaikan anda akan mendapatkan email dari tim youtube seperti berikut, setelah 24 jam anda akan mendapatkan email ke 2 yang berisi email di bawah email selanjutnya..
Cara Memulihkan Akun Youtube Yang Di Tangguhkan
Email ke 1 dan email ke 2 akun youtube telah di pulihkan
Semoga dengan adanya artikel ini , akun youtube anda dapat di pulihkan, dan anda dapat ber karya tanpa melakukan hal hal aneh yang melanggar kebijakan google dan youtube.
Enter your email address to get update from Blog Jari Mengetik.
Print PDF
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

Jika anda berkenan silahkan tinggalkan komentar anda di artikel ini namun ada ketentuan untuk berkomentar ;
* Dilarang berkomentar promosi
* Dilarang menautkan link aktif di kalimat komentar
Komentar yang melanggar akan terblokir secara otomatis
! Terkadang komentar akan dimoderasi karena banyaknya spam

Copyright ©. DAILY LIFE BLOG INTERNET MARKETING - All Rights Reserved | Template Created by Kompi Ajaib Proudly powered by Blogger Okevesta